SDM Kesehatan Profesional Kunci Percepat TerwujudnyaTransformasi Bidang Kesehatan
“Transformasi SDM Kesehatan Profesional merupakan salah satu kunci penting dalam membangun kompetensi tenaga kesehatan. Dengan adanya SDM Kesehatan profesional, maka akan mempercepat terwujudnya Transfornasi Bidang Kesehatan, ” tegas Gubernur Bali Wayan Koster dalam sambutannya yang dibacakan Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bali Dr.dr. I Nyoman Gede Anom, M.Kes, ketika membuka acara Rapat Koordinasi Nasional Sumber Daya […]