Dinkes Bali Siapkan 85 Tenaga Vaksinator Handal
Tenaga vaksinator tersebut diharapkan dapat memback up pelaksanaan vaksinasi Covid-19 Menindaklanjuti arahan Ketua Harian Satgas Covid-19 yang juga Sekretaris Daerah Provinsi Bali, Dewa Made Indra untuk mengembangkan cakupan Vaksinasi saat meninjau pelaksanaan Vaksinasi di Gedung Narigraha dan UPTD Pelayanan Kesehatan Tradisional telah disikapi oleh Dinas Kesehatan Provinsi Bali sehingga capaian bisa maksimal, yaitu dengan melaksanakan […]